Entri Populer

Jumat, 01 Mei 2015

Aksara Rindu

Gerimis kembali bersua dengan bumi
Pelan tapi pasti,tanah yang berdebu mulai basah
Diantara pekat yang menyekat sepi
Dan putaran waktu yang terus berlalu....

Keadaan ini membuatku semakin rindu
Tentang hangatnya teh serta sajian makanan
Hasil racikan sang istri...dan cengengesan sang buah hati...
Disitu,kadang aku merasa sedih.....

Tak terasa,malam makin larut
Rasa dinginpun mulai menusuk
Dan....rindu semakin memaksa imaji berkoalisi 
Menciptakan coretan dari rangkaian aksara 
Aksara rindu yang tak kan pernah berhenti
Sampai Jakarta nanti.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar